
Penilaian P5 smansala 2024/2025
SMA negeri 1 lemahabang melaksanakan kegiatan P5, untuk seluruh siswa-siswi SMA negeri 1 Lemahabang dan juga projek terakhir untuk kelas 12 di tahun ajaran 2024/2025. kegiatan P5 ini diselenggarakan pada pekan ke 2 dan 2 bulan februari 2025.
P5 SMA adalah singkatan dari Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila yang merupakan bagian dari Kurikulum Merdeka. Program ini bertujuan untuk membentuk karakter dan nilai-nilai moral siswa SMA.
Tujuan P5 SMA
Membangun karakter siswa yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila
Mengasah bakat dan keterampilan siswa di luar bidang akademik
Memastikan siswa berkembang secara intelektual, sehat fisik, dan seimbang emosional
Membekali siswa dengan kemampuan yang dibutuhkan dalam kehidupan sehari-hari
Tema P5 SMA
Bhineka Tunggal Ika
Kewirausahaan
Perubahan Iklim Global
Suara Demokrasi
Bangunlah Jiwa dan Raganya
Berkarya dan Berteknologi: Membangun NKRI
Gaya Hidup Berkelanjutan
Kearifan Lokal
Penerapan P5 SMA Melalui pembelajaran berbasis proyek, Melalui budaya satuan pendidikan, Melalui pembelajaran interkulikuler dan ekstrakulikuler, Melalui kegiatan gelar karya, Melalui kegiatan sharing motivasi. Dukungan orang tua atau wali murid sangat penting dalam mendukung inisiatif P5.
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Upacara Memperingati Hardiknas
Hari Pendidikan Nasional atau Hardiknas jatuh pada hari ini, Jumat, 2 Mei 2025. Pada tahun ini, Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah telah menerbitkan pedoman resmi peri
Selamat Memperingati Hari Pendidikan Nasional
Hari Pendidikan Nasional, disingkat HARDIKNAS, adalah hari nasional yang ditetapkan oleh pemerintah Indonesia untuk memperingati kelahiran Ki Hadjar Dewantara, tokoh pelopor pendidika
Hebat, Siswa Siswi SMAN1 Lemahabang Masuk Juara Nominasi Nok Kacung Kabupaten Cirebon
Kabupaten Cirebon melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata menyelenggarakan ajang pencarian bakat generasi muda melalui gelaran Pasanggiri Nok Kacung 2025. Grand Final Pasanggiri Nok Kac
Selamat Mengikuti UTBK-SNBT Siswa Siswi Smansala
UTBK-SNBT adalah seleksi berbasis tes yang memungkinkan siswa tingkat akhir Sekolah Menengah Atas (SMA) untuk memilih perguruan tinggi negeri (PTN) tanpa terikat wilayah domisili. Pela
Memperingati Hari Kartini
Hari Kartini adalah hari kelahiran Pahlawan Kemerdekaan Nasional Raden Ajeng Kartini (RA Kartini) pada tanggal 21 April setiap tahun sejak tahun 1964 di peringati oleh seluruh bangsa In
Reuni Akbar Alumni Smansala
Reuni Akbar Alumni Smansala. Kamis, 3 April 2025
Penutupan Kegiatan SmartTren 2025
Hari Kamis, 20 Maret 2025 berakhirnya kegiatan SmartTren 2025 di SMAN 1 Lemahabang Kabupaten Cirebon. Setelah beberapa hari terakhir peserta didik menjalani berbagai agenda yang menja
Penilaian Sumatif Akhir Jenjang 2025
PSAJ adalah singkatan dari Penilaian Sumatif Akhir Jenjang. PSAJ merupakan evaluasi pembelajaran yang dilakukan oleh satuan pendidikan untuk mengukur ketercapaian kompetensi lulusan
Kegiatan Smartren
Daftar Kegiatan SmartTren 20251. Karomah (Kegiatan dan Amaliah Ramadan di Rumah) Aktivitas siswa di rumah selama bulan Ramadan dalam menumbuhkan budi pekerti berdasarkan 7 Kebi
Pembukaan Smartren
(Ruang Guru SMAN1 Lemahabang) Pada hari senin, 3 Maret 2025. Guru dan Siswa SMAN1 Lemahabang mengikuti pembukaan kegiatan ramadan, smartren. yang diselenggarakanoleh dinas pendid